Rabu, 03 Maret 2021

BERDIRINYA PELITA GUNUNGKIDUL DAN LAUNCHING BUKU ANTOLOGI GURIT PEPILING GESANG

 OLEH : ENI SETYOWATI

 

PELUNCURAN BUKU ANTOLOGI GURIT PEPILING GESANG DAN PERESMIAN FORUM PELITA ( PENGGIAT LITERASI AKTIF ) KABUPATEN GUNUNGKIDUL , DIY

Kamis Pahing, tanggal 25 Februari 2021,ada kegiatan di aula Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Gunungkidul yaitu Peluncuran / Launching Buku Antologi berjudul Gurit Pepiling Gesang, yang ditulis oleh sebanyak 25 penulis geguritan dengan mengusung tema " LESTARIKAN BUDAYAKU ". Dalam acara tersebut sekalian peresmian Forum Pelita ( Penggiat Literasi Aktif) Gunungkidul.

Acara kegiatan : 

  • Pembukaan 
  • Sambutan -sambutan :
  • Kepala Bidang TK dan SD Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Gunungkidul
  • Kepala Dinas Perpustakaan Daerah dan Arsip Daerah Kabupaten Gunungkidul 
  • Sekilas  motivasi menulis dari Penerbit CV Oase Pustaka ( Dra.Hajah Sri Sugiastuti,M.Pd.)
  • Pembacaan  geguritan masing-masing penulis
  • Lain-lain
  • Penutup



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BUNGA RENGGANIS, MANIS

  BUNGA RENGGANIS, MANIS oleh : Enis Bunga rengganis ?? Apakah betul tanaman ini namanya bunga rengganis? Nama rengganis dari tanaman ini di...